LAUNCHING POJOK WAKAF UANG DIGITAL KAB. GUNUNGKIDUL

LAUNCHING POJOK WAKAF UANG DIGITAL KAB. GUNUNGKIDUL

Pada hari ini Rabu, 29 September 2021 Pojok Wakaf Uang Digital resmi dilaunching oleh Menteri Agama Republik Indonesia, Yaqut Cholil Qoumas pada kegiatan ini dihadiri juga Gubernur Daerah Istimewa Yogyakarta, yang diwakili oleh Wakil Gubernur DIY, KGPAA Paku Alam X, Kepala Kanwil Kemenag DIY, Dr. H. Masmin Afif, M.Ag., Kepala Kankemenag Gunungkidul, Drs. H.Sa’ban Nuroni, MA serta tamu undangan lainnya.

Pak Yaqut mengapresiasi atas inovasi layanan Pojok Wakaf Uang Digital ini diharapkan masyarakat mau berwakaf, dengan diberikan kemudahan dalam berwakaf yang sekarang tidak perlu lagi memerlukan proses yang panjang. Tidak perlu datang ke LKSPWU, tetapi dengan platform https://pasifamal.id kita bisa berwakaf dengan Mudah, Murah, dan Sederhana

Sumber: https://gunungkidul.kemenag.go.id/berita/detail/menteri-agama-launching-pojok-wakaf-uang-digital-kemenag-gunungkidul
Video Laucnhing Pojok Wakaf Uang Digital Kab. Gunungkidul: https://youtu.be/p_ATC8qlK5E

Tinggalkan Balasan

Situs ini menggunakan Akismet untuk mengurangi spam. Pelajari bagaimana data komentar Anda diproses.